Tag: kuliner thailand
17 Makanan Khas Thailand yang Terkenal Enak
Thailand merupakan negara dengan ibu kota Bangkok dan terkenal dengan destinasi wisata populernya di dunia, terutama wisata kuliner, budaya dan alamnya yang indah. Makanan khas Thailand terkenal memiliki rasa unik dan kaya akan rempah-rempah. Selain itu, variasi bahan yang digunakan dalam masakan Thailand juga memberikan citarasa berbeda pada setiap hidangannya. Dikutip dari laman livejapan.com, salah […]